Bawaslu Perketat Pengawasan Sortir Surat Suara

- Jurnalis

Rabu, 16 Oktober 2024 - 08:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Bawaslu dan Kapolres saat memantau proses sortir SS di Gufang Logistik KPU Halsel.

Ketua Bawaslu dan Kapolres saat memantau proses sortir SS di Gufang Logistik KPU Halsel.

LABUHA,Teluknews.com – Bawaslu Halmahera Selatan (Halsel), perketat pengawasan sortir Surat Suara (SS) oleh KPU Halsel.

Pengawasan SS di Gudang Logistik KPU di Desa Tomori, Kecamatan Bacan, Selasa (16/10/2024), dihadiri langsung Ketua Bawaslu Halsel, Kapolres Halsel dan Ketua KPU.

Ketua Bawaslu Halsel, Rais Kahar mengatakan, pengawasan dilakukan untuk memastikan seluruh proses berjalan sesuai ketentuan dan bebas dari potensi konflik kepentingan.

“Yang pertama kami pastikan siapa saja yang terlibat. Dari hasil pengawasan, sebanyak 35 orang melakukan proses sortir dan pelipatan, terdiri dari staf internal KPU dan 20 orang eksternal, termasuk siswa SMA,”kata Rais.

Baca Juga :  Intes Komunikasi ke DPP, AB Berpeluang Dapat Rekomendasi PAN

Ia menambahkan, salah satu tujuan utama pengawasan adalah memastikan bahwa para petugas tidak berasal dari simpatisan atau pendukung pasangan calon tertentu.

“Independensi para petugas menjadi prioritas agar tidak ada keberpihakan dalam proses sortir SS,”katanya.

Baca Juga :  Tim Sukses Empat Paslon Besikap Tidak Lakukan Kampanye Hitam

Selain mengawasi jumlah dan kondisi surat suara, Bawaslu juga fokus memantau ketepatan waktu agar proses pelipatan tidak mengganggu jadwal distribusi logistik lainnya.

“Kami pastikan semua surat suara yang dilipat memenuhi syarat, jika ditemukan yang cacat, akan segera dipisahkan,”tegasnya.

Bawaslu juga bekerja sama dengan Kepolisian yang melakukan pengamanan 24 jam di gudang logistik, memastikan setiap tahap berlangsung tanpa gangguan. (red)

Berita Terkait

Tok! KPU Tetapkan JUJUR Bupati dan Wabup Halbar Periode 2025-2030
Helni : Selama Proses Pengawasan Tahapan Pungut Hitung Tidak Ditemukan Pelanggaran
Suara FAM-SAH Naik Tajam di PSU TPS 2 Waiina, ISDA dan HT-Manis Turun Drastis
Raih Suara 28.781 Ribu, Paslon JUJUR Jadi Pemenang Pilkada Halbar
Bawaslu Halmahera Barat Fokus Monitoring Pleno Tingkat Kabupaten
Raih Suara 52.812 Ribu, Bassam-Helmi Jadi Pemenang Pilkada Halsel
Ini Data Form C1 Versi FAM-SAH, Menang di 8 Kecamatan, Lasidi Leko: Terima Kasih Kepada Semua Pendukung dan Tim Pemenangan
Bassam-Helmi Terpilih Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Periode 2025-2030

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 23:57 WIB

Resmikan Gedung Saruma di Kampus Unkhair, Bupati Bassam Buktikan Komitmen Tingkatkan SDM di Halsel

Selasa, 11 Februari 2025 - 07:40 WIB

Izuddin Ajak Pemda di Maluku Utara Kolaborasi Kembangkan Sektor Wisata dan UMKM

Senin, 10 Februari 2025 - 18:48 WIB

Jadi Irup Operasi Kepolisian Mandiri, Bupati Sampaikan Amanat Kapolda Malut

Jumat, 7 Februari 2025 - 11:27 WIB

Warga Bajo Resah, Minta Kecepatan Kapal Rute Ternate-Labuha Dikurang

Senin, 3 Februari 2025 - 22:08 WIB

Dihadiri Komisi I DPRD Halsel, Pengurus Pemuda Desa Tutupa Resmi Dilantik

Minggu, 2 Februari 2025 - 20:43 WIB

Dorong Program Argomaritim, Pemkab Halsel Gandeng IPB

Jumat, 31 Januari 2025 - 14:56 WIB

Bupati Bassam Respon Positif Hasil SPI KPK RI

Jumat, 31 Januari 2025 - 07:13 WIB

Raih Peringkat Pertama, Halsel Masuk Zona Hijau MCP KPK RI 2024

Berita Terbaru