BPBJ Malut Dorong Komitmen PPK OPD Pengelolan DAK

- Jurnalis

Selasa, 13 Agustus 2024 - 22:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TERNATE, Teluknews – Biro Pengadaan Barang dan Jasa (BPBJ) Setda Provinsi Maluku Utara mengundang pejabat pembuat komitmen (PPK) OPD pengelola Dana Alokasi Khusus (DAK) 2024.

Pertemuan dilakukan di Hotel Grand Majang, Jalan Arnold Mononutu Nomor 275, Kelurahan Stadion, Ternate Tengah, Selasa 13 Agustus 2024.

Kepala BPBJ Provinsi Maluku Utara Abdul Farid Hasan menjelaskan tujuan mengundang para PPK. Farid mengatakan mereka diundang dalam rangka membicarakan skema proyek DAK.

Farid menyebut, semua proyek yang dibiayai DAK fisik 2024 harus selesai dikerjaka tahun ini. Batas waktu pengerjaan proyek DAK berakhir sampai Desember 2024.

Baca Juga :  Harga Nikel Turun, Pendapatan Harita Grup Naik 26 Persen

“Tidak boleh tidak, karena itu wajib. Kami panggil para pejabat pembuat komitmen ini untuk bicarakan bagaimana caranya supaya proyek strategis itu bisa berhasil dan juga DAK fisik yang jalan itu bisa diselesaikan tepat waktu,” kata Abdul Farid, Selasa (13/8/2024).

Proyek DAK 2024 yang dikelola tujuh OPD tersebut sudah selesai tender. Ketujuh OPD pengelola DAK dimaksud yaitu dinas PUPR, dinas kelautan dan perikanan, dinas Pertanian, Rumah Sakit Sofifi, RSUD Chasan Boesoerie Ternate, Rumah Sakit Jiwa Sofifi, dan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan.

Baca Juga :  Pj Gubernur Maluku Utara Lantik 5 Pjs Kada

“Kewajiban tujuh OPD pengelola DAK harus menyelesaikan progres pekerjaan sesuai waktu kontrak. Karena ink sesuai atensi KPK melalui monitoring center for prevention atau MCP. Poin penting dari undangan ini kita bangun komitmen PPK untuk penyelesaian pekerjaan tepat waktu,” ujarnya.

Farid berharap semua proyek yang ditalangi dana alokasi khusus tersebut dapat dipertanggungjawabkan, baik kualitas maupun kuantitasnya.

“Yang paling diutamakan adalah akuntabel dan dapat dipertanggungjawabkan,” katanya sembari menambahkan, semua pekerjaan DAK sementara dalam tahap pengerjaan. “on prosses semua,” ucapnya. (red)

Berita Terkait

Misi Dagang Jatim-Maluku Utara Tembus Rp568 Miliar
Pansus Deprov Temukan Selisih Rp900 juta Pengadaan Lahan di Disperkim Malut
Tujuh Anggota BAN-PDM Provinsi Maluku Utara Masa Tugas 2025-2028 Resmi Dikukuhkan, Pemilihan Ketua Menunggu Juknis BAN Pusat
Rakor APIP-APH se-Maluku Utara, Samsuddin: Peningkatan Kemampuan Penanganan Tipikor
Ketua GP Ansor Sula Optimis Ramli K. Yacub Layak Pimpin GP Ansor Maluku Utara, Sebut Sudah Kantongi 6 Rekomendasi
Ramli K. Yacub Siap Tarung di Konferwil GP Ansor Maluku Utara ke V Periode 2025-2029
Penjabat Sekprov Termia Renstra Setda Maluku Utara
Penjabat Sekprov Maluku Utara Dorong Pengendalian Inflasi dan Digitalisasi Keuangan Daerah

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 16:40 WIB

Tiba dari Retret dan Dijemput Ratusan Pegawai hingga Kepala Desa, Fifian Adeningsi Mus Beri Statement Menohok

Kamis, 20 Februari 2025 - 18:56 WIB

Resmi Dilantik Presiden Prabowo, Fifian Adeningsi Mus dan Saleh Marasabessy Ajak Masyarakat Kompak Bangun Kepulauan Sula

Jumat, 7 Februari 2025 - 03:12 WIB

Tok! KPU Tetapkan JUJUR Bupati dan Wabup Halbar Periode 2025-2030

Selasa, 10 Desember 2024 - 13:28 WIB

Helni : Selama Proses Pengawasan Tahapan Pungut Hitung Tidak Ditemukan Pelanggaran

Jumat, 6 Desember 2024 - 20:00 WIB

Suara FAM-SAH Naik Tajam di PSU TPS 2 Waiina, ISDA dan HT-Manis Turun Drastis

Jumat, 6 Desember 2024 - 09:40 WIB

Raih Suara 28.781 Ribu, Paslon JUJUR Jadi Pemenang Pilkada Halbar

Rabu, 4 Desember 2024 - 18:13 WIB

Bawaslu Halmahera Barat Fokus Monitoring Pleno Tingkat Kabupaten

Kamis, 28 November 2024 - 17:32 WIB

Raih Suara 52.812 Ribu, Bassam-Helmi Jadi Pemenang Pilkada Halsel

Berita Terbaru

Daerah

Selangkah Lagi Julius Marau Jadi Sekda Halbar Defenitif

Selasa, 25 Mar 2025 - 15:15 WIB

Daerah

Capaian PAD Halsel Tertinggi di Maluku Utara

Sabtu, 22 Mar 2025 - 22:48 WIB