Disperkim Alokasikan Anggaran Pembebasan Lahan Rp 9 Miliar

- Jurnalis

Kamis, 5 Januari 2023 - 00:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Akdis Perkim Adnan Hasanuddin

Akdis Perkim Adnan Hasanuddin

SOFIFI,Teluknews.com – Dinas Perumahan dan Kawasan Pemukiman (Disperkim) Maluku Utara menyiapkan anggaran sebesar Rp9 iliar untuk pembebasan lahan pembangunan Bandara Loleo, Kecamatan Oba Tengah, Kota Tidore Kepulauan (Tikep),

Anggaran tersebut dialokasikan melalui Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) 2023. Anggaran sebesar itu, untuk membebaskan lahan lima hektar milik warga yang berada di lokasi bandara.

Baca Juga :  Peringati Hari Ibu, Mery Tegaskan Komitmen Berantas Stunting di Halbar

“Anggaranya, sudah disiapkan, tinggal dilakukan negosiasi dengan pemilik lahan untuk di eksekusi,”ungkap Kepala Dinas Perkim Adnan Hasanudin, kepada wartawan, Kamis (05/01/2023).

Adnan menambahkan, negosiasi lahan sudah dilakukan oleh tim pembebasan lahan bersama pemilik lahan, sehingga jika sudah menemui kesepakatan, maka langsung dilakukan pembayaran.

Baca Juga :  Sekda Kepulauan Sula Pimpin Upacara Memperingati HUT PGRI ke 79 Tahun

“Kita tetap melakukan pembayaran sesuai aturan yang ada, sehingga proses negosiasi tetap dilakukan,”katanya.

Pembayaran lahan, lanjt Adnan, tetap disesuaikan dengan Nilai Jenis Objek Pajak (NJOP) yang telah ditetapkan sehingga proses pembebasan lahan tidak bermasalah dikemudian hari.

“Prinsipnya, pembebasan lahan tetap mengacu pada regulasi yang ada,”pungkasnya. (red)

Berita Terkait

Hadiri Penutupan TMMD ke-123, Bupati Sula Apresiasi Kodim 1510/Sula
Berbagi Di Bulan Ramadhan, Mantan Kades Kaireu Ajak Warga Dukung Program Bupati dan Wakil Bupati
Sampaikan LKPD Tepat Waktu, BPK Apresiasi Pemda Halsel
Tak Mau Berpolemik, Mantan Kades Kaireu Terima Keputusan Bupati
Semarak Ramadhan, TP-PKK Halsel Bagi Ratusan Takjil
Sampaikan Pidato Pertama Periode Kedua dalam Sidang Paripurna DPRD, Bupati Sula: Mari Sukseskan Visi-Misi Sula Bahagia Jilid II
Pertumbuhan Ekonomi Capai 23,95 Persen, Pemda Halsel Raih Sejumlah Prestasi
Tiba dari Retret dan Dijemput Ratusan Pegawai hingga Kepala Desa, Fifian Adeningsi Mus Beri Statement Menohok

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 12:49 WIB

Hadiri Penutupan TMMD ke-123, Bupati Sula Apresiasi Kodim 1510/Sula

Kamis, 20 Maret 2025 - 08:44 WIB

Berbagi Di Bulan Ramadhan, Mantan Kades Kaireu Ajak Warga Dukung Program Bupati dan Wakil Bupati

Senin, 17 Maret 2025 - 18:27 WIB

Sampaikan LKPD Tepat Waktu, BPK Apresiasi Pemda Halsel

Minggu, 16 Maret 2025 - 20:03 WIB

Tak Mau Berpolemik, Mantan Kades Kaireu Terima Keputusan Bupati

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:36 WIB

Sampaikan Pidato Pertama Periode Kedua dalam Sidang Paripurna DPRD, Bupati Sula: Mari Sukseskan Visi-Misi Sula Bahagia Jilid II

Rabu, 12 Maret 2025 - 20:53 WIB

Pertumbuhan Ekonomi Capai 23,95 Persen, Pemda Halsel Raih Sejumlah Prestasi

Rabu, 12 Maret 2025 - 16:40 WIB

Tiba dari Retret dan Dijemput Ratusan Pegawai hingga Kepala Desa, Fifian Adeningsi Mus Beri Statement Menohok

Rabu, 12 Maret 2025 - 16:04 WIB

Pimpinan OPD Malas Hadiri Rapat Pansus, DPRD ‘Tegur’ Bupati

Berita Terbaru

Daerah

Sampaikan LKPD Tepat Waktu, BPK Apresiasi Pemda Halsel

Senin, 17 Mar 2025 - 18:27 WIB