Gelar Raker, DPC Apdesi Halbar Bahas Pendampingan Hukum Para Kades

- Jurnalis

Rabu, 23 November 2022 - 19:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAILOLO,Teluknews.com – Para Kepala Desa (Kades) di Kabupaten Halmahera Barat (Halbar), bakal mendapatkan perlindungan hukum dari Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) Halbar.

Perlindungan hukum bagi para Kades di Halbar ini, dibahas dalam Rapat Kerja (Raker) pengurus Apedsi Halbar di kantor Desa Gamlamo, Kecamatan Jailolo, Rabu (23/11/2022).

Reker tentang Peningkatan Kesejahteraan Pimpinan Desa itu, ada beberapa program penting yang dibahas, baik program internal maupun program eksternal. Dalam raker tersebut ada beberapa poin yang dibahas tentang kinerja DPC Apdesi.

“Hasil pembahasan dan kesepakatan dari masing masing komisi tentang masalah kelembagaan hukum atau sandaran hukum Apdesi dalam memberikan pendampingan hukum kepada para Kades ketika berhadapan dengan masalah hukum sudah kita rekap, sehingga ketika para Kades berhadapan dengan hukum, maka akan di dampingi oleh advokat,”ungkap Kepala Bidang Humas dan Publikasi DPC Apdes Halbar Mancelina Lobi, kepada wartawan usai Raker, Rabu (23/11/2022).

Baca Juga :  Reses Di Kecamatan Sanan, Safi Pauwa Serap Aspirasi Masyarakat

Kapala Deaa Todowonge ini menambahkan, bukan hanya kelambagaan hukum yang dibahas, ada skala proritas program apdesi terkait dengan kapasitas kinerja pemerintah desa.

“Prinsipnya apdesi dalam segi ini merasa kepedulian kepada perangkat pemerintah desa. Agar kedepan kinerja pemerintah desa kedepan bisa dijalankan dengan baik agar tidak terjerat dengan masalah hukum lainnya,”katanya.

Baca Juga :  Kodefikasi Lima Desa Di Jailolo Timur Terkendala Administrasi Desa Tetewang dan Pasir Putih

Untuk itu, lanjut Ona Lobi sapaan akrabnya, pihak DPC Apdesi akan berkordinasi denga pihak Pemda, APH, DPMPD, Inspektorat, Komisi I DPRD Halbar untuk bisa kerja sama dengan Apdesi.

“Kami berharap apdesi halbar menjadi unjuk tombak untuk seluruh kepala desa yang ada di halbar. Untuk itu, terus berkordinasi dangan Apdesi agar kita bisa mencegah hal-hal yang tidak di ijinkan. kita juga akan bangun kerja sama dengan baik dengan pemdes,”pungkasnya. (bur)

Berita Terkait

Lepas Pawai Ta’aruf, Bupati Bassam Kasuba Ingatkan Peserta STQH ke-28 Tetap Jaga Kesehatan
Dilantik Jadi Sekkab Halbar, Julius Marau Janji Wujudkan Visi-Misi Bupati dan Wabup Jadi Agenda Utama
Strategi Bassam-Helmi Percepat Pembangunan Lewat Event STQ
Alasan Cuaca, Pelaksanaan STQ di Halbar Ditunda
Besok Julius Marau Dilantik Jadi Sekda Definitif
Tindaklanjut Program Presiden, Dinkes Kepsul Mulai Gelar Kegiatan PKG
Panitia Terbentuk, Ini Alasan DPC APDESI Halsel Gelar Musyawara Luar Biasa
Jelang Musda, DPD KNPI Halsel Silaturahmi Bersama Bupati Bassam Kasuba

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 16:31 WIB

Lepas Pawai Ta’aruf, Bupati Bassam Kasuba Ingatkan Peserta STQH ke-28 Tetap Jaga Kesehatan

Jumat, 25 April 2025 - 19:58 WIB

Dilantik Jadi Sekkab Halbar, Julius Marau Janji Wujudkan Visi-Misi Bupati dan Wabup Jadi Agenda Utama

Jumat, 25 April 2025 - 15:46 WIB

Strategi Bassam-Helmi Percepat Pembangunan Lewat Event STQ

Kamis, 24 April 2025 - 17:56 WIB

Alasan Cuaca, Pelaksanaan STQ di Halbar Ditunda

Kamis, 24 April 2025 - 12:34 WIB

Besok Julius Marau Dilantik Jadi Sekda Definitif

Selasa, 22 April 2025 - 07:15 WIB

Panitia Terbentuk, Ini Alasan DPC APDESI Halsel Gelar Musyawara Luar Biasa

Senin, 21 April 2025 - 18:26 WIB

Jelang Musda, DPD KNPI Halsel Silaturahmi Bersama Bupati Bassam Kasuba

Senin, 21 April 2025 - 18:01 WIB

Gandeng OPD Teknis, Tim Terpadu Posyandu Siap Action

Berita Terbaru

Daerah

Strategi Bassam-Helmi Percepat Pembangunan Lewat Event STQ

Jumat, 25 Apr 2025 - 15:46 WIB

Daerah

Alasan Cuaca, Pelaksanaan STQ di Halbar Ditunda

Kamis, 24 Apr 2025 - 17:56 WIB

Daerah

Besok Julius Marau Dilantik Jadi Sekda Definitif

Kamis, 24 Apr 2025 - 12:34 WIB