Gelar Sosialisasi Pengawasan Partisipatif, Helni Tekankan Peran Perempuan Dalam Pengawasan Pemilu 2024

- Jurnalis

Sabtu, 28 Oktober 2023 - 17:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAILOLO,Teluknews.com – Jelang Pemilihan Umum (Pemilu) serentak tahun 2024, Badan Pengawasan Pemilihan Umum (Bawaslu) Halmahera Barat (Halbar) intens menggelar sosialisasi pengawasan partisipasi.

Kegiatan sosialisasi pengawasan partisipasi yang mengusung tema”Peran Perempuan Dalam Pengawasan Pemilu Tahun 2023″, dipusatkan di Aula Hotel D’Hoek Desa Hatebicara, Kecamatan Jailolo. Hadir dalam kegiatan tersebut, Anggota Bawaslu Malut Ardian Yoro Naleng, Kordiv P3S Bawaslu Halbar Sarmin Ibrahim, Kordiv Hukum, Pencegahan dan Parmas Bawaslu Halbar Helni Rosiana Amo, Anggota KPU Halbar Ramla Hasym dan Keterwakilan Perempuan dari berbagai OKP Halbar.

Kordiv Devisi Hukum, Pencegahan dan Parmas, Helni Rosiana Amo, saat menyampaikan sambutannya menyatakan, tahapan Pemilu 2024 semakin dekat. Untuk itu, ada beberapa hal yang menjadi tiga pokok Bawaslu Halbar diantaranya, memberikan edukasi pengawasan partisipasi pemilu kepada masyarakat.

Baca Juga :  Wakil Sekretaris DPD II Golkar Sula Optimis FAM-SAH Menang Besar di Sula Selatan

”Sosialisasi partisipasi pemilu penting dilakukan, agar dapat mengukur tingkat partisipatif pada saat pelaksanaan pemilu nanti,”ungkap Helni, Sabtu (28/10/2023).

Helni menambahkan, beberaba bulan kemarin telah di keluarkan indeks kerawanan pemilu dan Maluku Utara tercatat sebagai daerah dengan tingkat pelanggaran netralitas ASN capai 100 persen. Di maluku utara lanjut Helni, bukan hanaya masuk dalam indeks kerawanan netralitas ASN, tapi ada juga kerawanan politik uang dan isu sarah.

Baca Juga :  Hasil Pleno Kecamatan Sanana, FAM-SAH Beda Tipis dengan ZADI-IMAM, HT-UMAR Tertinggal

“Melihat kondisi seperti itu Bawaslu melakukan beberapa cara atau langkah-langkah strategis dalam upayah meningkatkan partisipasi masyarakat salah satunya yang di lakukan saat ini adalah peran perempuan dalam pengawasan pemiluh tahun 2024,”tegasnya.

Mantan Panwascam ini menambahakan, dalam upaya mewujudkan pemilu yang demokratis dibutuhkan kerjasama dari semua pihak, bukan hanya dari anggota Pengawasan Pemilu, tetapi dari seluruh elemen masyarakat.

“Untuk mewujudkan pemilu yang demokratis, maka cara strategis yang harus dilakukan adalah menekan pelangaran pemilu. Untuk itu, dalam kegiatan ini akan di sampaikan beberapa materi menghadapi Pemilu 2024 mendatang,”pungkasnya. (bur)

Berita Terkait

Sejumlah Kader Hanura Halsel Siap Tarung di Muscab
Tiba dari Retret dan Dijemput Ratusan Pegawai hingga Kepala Desa, Fifian Adeningsi Mus Beri Statement Menohok
Resmi Dilantik Presiden Prabowo, Fifian Adeningsi Mus dan Saleh Marasabessy Ajak Masyarakat Kompak Bangun Kepulauan Sula
Tok! KPU Tetapkan JUJUR Bupati dan Wabup Halbar Periode 2025-2030
Helni : Selama Proses Pengawasan Tahapan Pungut Hitung Tidak Ditemukan Pelanggaran
Suara FAM-SAH Naik Tajam di PSU TPS 2 Waiina, ISDA dan HT-Manis Turun Drastis
Raih Suara 28.781 Ribu, Paslon JUJUR Jadi Pemenang Pilkada Halbar
Bawaslu Halmahera Barat Fokus Monitoring Pleno Tingkat Kabupaten

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 16:40 WIB

Tiba dari Retret dan Dijemput Ratusan Pegawai hingga Kepala Desa, Fifian Adeningsi Mus Beri Statement Menohok

Kamis, 20 Februari 2025 - 18:56 WIB

Resmi Dilantik Presiden Prabowo, Fifian Adeningsi Mus dan Saleh Marasabessy Ajak Masyarakat Kompak Bangun Kepulauan Sula

Jumat, 7 Februari 2025 - 03:12 WIB

Tok! KPU Tetapkan JUJUR Bupati dan Wabup Halbar Periode 2025-2030

Selasa, 10 Desember 2024 - 13:28 WIB

Helni : Selama Proses Pengawasan Tahapan Pungut Hitung Tidak Ditemukan Pelanggaran

Jumat, 6 Desember 2024 - 20:00 WIB

Suara FAM-SAH Naik Tajam di PSU TPS 2 Waiina, ISDA dan HT-Manis Turun Drastis

Jumat, 6 Desember 2024 - 09:40 WIB

Raih Suara 28.781 Ribu, Paslon JUJUR Jadi Pemenang Pilkada Halbar

Rabu, 4 Desember 2024 - 18:13 WIB

Bawaslu Halmahera Barat Fokus Monitoring Pleno Tingkat Kabupaten

Kamis, 28 November 2024 - 17:32 WIB

Raih Suara 52.812 Ribu, Bassam-Helmi Jadi Pemenang Pilkada Halsel

Berita Terbaru

Daerah

Selangkah Lagi Julius Marau Jadi Sekda Halbar Defenitif

Selasa, 25 Mar 2025 - 15:15 WIB

Daerah

Capaian PAD Halsel Tertinggi di Maluku Utara

Sabtu, 22 Mar 2025 - 22:48 WIB