Hadiri Open Ceremony MTQ XXVIII, Sekkab Harap Peserta MTQ Harumkan Nama Halbar

- Jurnalis

Rabu, 16 September 2020 - 15:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

WEDA,Telunews.com – Kabupaten Halmahera Barat (Halbar), mengirim 50 orang untuk mengikuti Musabakah Tilawatil Quraan (MTQ) ke XXVIII tingkat Provinsi di Kabupaten Hamahera Tengah (Halteng).

Sebanyak 50 peserta MTQ yang mewakili Halbar itu, terdiri dari 34 orang peserta MTQ, 8 orang pendamping dan 8 orang official. 34 peserta MTQ yang mengikuti lomba MTQ tingkat provinsi di halting merupakan, putra putrid asli asal halbar, sehingga halbar bisa menjadi kembanggaan untuk bisa bertarung dalam lomba MTQ tingkat provinsi. Sebanyak 34 peserta tersebut mengikuti 5 cabang lomba yang terdiri dari cabang tartil quran, cabang tilawah quran, cabang hifzil quran, cabang sharhil quran dan cabang khatmil quran.

Baca Juga :  Ajak Buruh Perangi Covid-19, Diskominfo Bersama K@JIH Salurkan Bantuan Sembako

“Peserta yang diutus mengikuti event ini merupakan putra putri terbaik halmahera barat,”ungkap Ketua LTPQ Halbar, Syahril Abduradjak saat mendampingi peserta MTQ asal halbar di acara Open Ceremoni MTQ ke XXVII di Weda Halteng, Selasa (15/9) malam.

Sekretaris Kabupaten (Sekkab) Halbar ini berharap, dengan adanya momentum MTQ XXVIII 2020 ini para peserta dapat mengharumkan nama Halmahera Barat.

“Para peserta yang tampil tak hanya menampilkan keindahan Al-Qur’an dalam berbagai aspek. namun juga menjadikannya sebagai sarana utama dalam pembentukan akhlak yang mulia,”ujarnya.

Hadir dalam acara open ceremony MTQ di Halteng, Sekkab Syahril Abduradjak, Kakan Kemenag Halbar Hisbul Taher, serta pengurus LTPQ Halbar. (red/pn)

Berita Terkait

PUPR Malut Maraton Bahas Revisi RTRW Provinsi
Gelar Dialog Publik Harmoni, Bupati James Serukan Kembali Gagasan Segi Tiga Emas
Pemkab Rancang Dialog Harmoni Membangun Halbar
Bupati Sebut Event FTJ Mampu Dongkrat Ekonomi Rakyat
Serahkan Sertifikat Tanah, Rizal Ajak Petani Manfaatkan Dana KUR
Setelah Sukses Launching Gasa Ino, Kadikominfo Langsung Teken MoU Dengan Kapolres
Jubir DAMAI, Ada Aroma Politik Terkait Komentar Korwil PKH Malut
Resmi Buka Festival Pantai Lapasi, Bupati Danny Ajak Pengunjung Patuhi Protokol Kesehatan
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 20 April 2024 - 09:35 WIB

Selain Golkar, Martinus Bidik Perindo dan PDI Perjuangan

Jumat, 19 April 2024 - 15:40 WIB

Kantongi Rekomendasi PKS, Bassam Kasuba Bidik Partai Demokrat

Kamis, 18 April 2024 - 20:30 WIB

Masuk Daftar Survey Golkar, Abubakar Didesak Seniornya Maju Walikota Ternate

Selasa, 16 April 2024 - 18:16 WIB

Ambil Formulir Pendaftaran Pilwako, Jamian: Irman Saleh Pemimpin Masa Depan Ternate

Senin, 15 April 2024 - 17:28 WIB

3 Parpol Ini Jadi Target Erwin Umar Usai Daftar ke Gerindra

Sabtu, 13 April 2024 - 14:46 WIB

Bawaslu Ingatkan Bupati James, Janji Telusuri Isi Pesan Camat Loloda

Sabtu, 13 April 2024 - 10:10 WIB

Camat Loloda Halmahera Barat Diduga Tekan Kades Hadiri Deklarasi Paslon JUJUR Jilid II

Selasa, 9 April 2024 - 11:57 WIB

Ini Alasan Martinus Tetap Optimis Dapat Restu Partai Golkar

Berita Terbaru

Politik

Selain Golkar, Martinus Bidik Perindo dan PDI Perjuangan

Sabtu, 20 Apr 2024 - 09:35 WIB

Hj. Eka Dahliani Abusama

Maluku Utara

Eka Dahliani Disarankan Mundur dari Plt Kadis PUPR Maluku Utara

Selasa, 16 Apr 2024 - 20:43 WIB