Izuddin Ajak Pemda di Maluku Utara Kolaborasi Kembangkan Sektor Wisata dan UMKM

- Jurnalis

Selasa, 11 Februari 2025 - 07:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Izuddin Alqassam Kasuba (Anggota DPR RI)

Izuddin Alqassam Kasuba (Anggota DPR RI)

JAKARTA,Teluknews.com – Anggota Komisi VII DPR RI, Izzudin Alqassam Kasuba, berkomitmen mendorong pengembangan destinasi wisata di Provinsi Maluku Utara (Malut).

Menurut Qassam, potensi wisata di Maluku Utara cukum menjanjikan, namun sentuhan anggaran dari Pemerintah Pusat (Pempus) masih cukup minim, sehingga langkah yang harus diambil adalah mendorong pempus melalui Kementrian Pariwisata (Kemenpar) untuk lebih serius memperhatikan potensi wisata di Maluku Utara.

“Contohnya, lokasi wisata Pulau Widi di Halsel dan Gunung Gamkonora di Halbar. Banyak kunjungan wisata disana, tapi fasilitas pendukungnya tidak ada, sehingga wisatawan merasa tidak nyaman,”ungkap Alqassam kepada wartawan, digedung Nsantara Satu DPR RI, Senin (10/2/2025).

Baca Juga :  BPKAD Sukses Gelar Lomba Dayung, Tim Pastuduku Asal Desa Tuada Dapat Bonus Rp10 Juta

Politisi PKS Maluku Utara ini menyatakan, langkah strategis yang harus diambil adalah, koordinasi dan kolaborasi pemerintah daerah, DPR RI dan Pemerintah Pusat duduk sama sama membahas apa yang menjadi kebutuhan, kemudian didorong saat pembahasan anggaran.

“Yang paling utama adalah pemda menyiapkan data, agar bisa menjadi pegangan bagi kami di DPR RI, sehingga pada saat pembahasan bersama Kementrian, kita bisa buat usulan sesuai data yang kita miliki,”katanya.

Baca Juga :  Launching Logo, 506 Anggota Pramuka Dipastikan Ikut Jambore Daerah I di Sofifi

Adik kandung Bupati Halmahera Selatan ini menegaskan, dirinya yang saat ini menduduki Komisi VII yang membudangi Pariwisata dan UMKM, berharap ada komunikasi intens dari pemda yang ada di malut, sehingga sama sama ikut mendorong pengembangan pariwisata dan UMKM yang ada di maluku utara.

“Hal yang paling penting untuk dilakukn adalah menyiapkan infrastruktur wisata dan UMKM. Olehnya itu saya berharap pemda tidak bosan bosan mendatangi kami di DPR RI sehingga bisa sehearing data untuk pengembangan wisata dan UMKM di Malut,”pungkasnya. (red)

Berita Terkait

Bintara Polri Angkatan 439 Polres Kepulauan Sula Bagi 100 Paket Takjil Gratis di Rumah Sakit Umum Sanana
Capaian PAD Halsel Tertinggi di Maluku Utara
Selain Sedekah, Warga juga Dapat Salam Hangat dan Permohonan Maaf dari FAM-SAH
Target Satu Juta Tenaga Kerja, Kemenaker RI Bangun BLK di Halsel
Hadiri Penutupan TMMD ke-123, Bupati Sula Apresiasi Kodim 1510/Sula
Berbagi Di Bulan Ramadhan, Mantan Kades Kaireu Ajak Warga Dukung Program Bupati dan Wakil Bupati
Sampaikan LKPD Tepat Waktu, BPK Apresiasi Pemda Halsel
Tak Mau Berpolemik, Mantan Kades Kaireu Terima Keputusan Bupati

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 14:34 WIB

Bintara Polri Angkatan 439 Polres Kepulauan Sula Bagi 100 Paket Takjil Gratis di Rumah Sakit Umum Sanana

Sabtu, 22 Maret 2025 - 22:48 WIB

Capaian PAD Halsel Tertinggi di Maluku Utara

Sabtu, 22 Maret 2025 - 04:29 WIB

Selain Sedekah, Warga juga Dapat Salam Hangat dan Permohonan Maaf dari FAM-SAH

Jumat, 21 Maret 2025 - 08:20 WIB

Target Satu Juta Tenaga Kerja, Kemenaker RI Bangun BLK di Halsel

Kamis, 20 Maret 2025 - 08:44 WIB

Berbagi Di Bulan Ramadhan, Mantan Kades Kaireu Ajak Warga Dukung Program Bupati dan Wakil Bupati

Senin, 17 Maret 2025 - 18:27 WIB

Sampaikan LKPD Tepat Waktu, BPK Apresiasi Pemda Halsel

Minggu, 16 Maret 2025 - 20:03 WIB

Tak Mau Berpolemik, Mantan Kades Kaireu Terima Keputusan Bupati

Minggu, 16 Maret 2025 - 20:00 WIB

Semarak Ramadhan, TP-PKK Halsel Bagi Ratusan Takjil

Berita Terbaru

Daerah

Capaian PAD Halsel Tertinggi di Maluku Utara

Sabtu, 22 Mar 2025 - 22:48 WIB

Politik

Sejumlah Kader Hanura Halsel Siap Tarung di Muscab

Jumat, 21 Mar 2025 - 08:14 WIB