Kepsek dan Guru di Loteng Malas, Program Prioritas Halmahera Barat Cerdas Jalan Ditempat

- Jurnalis

Jumat, 18 Maret 2022 - 06:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAILOLO,Teluknews.com – Para guru di Kabupaten Halmahera Barat, husunya di Kecamatan Loloda Tengah (Loteng), nampaknya tidak mendukung program prioritas Bupati dan Wakil Bupati menjadikan masyarakat halmahera barat cerdas.

Ini menyusul, kepala sekolah dan guru pengajar masih sering malas menjalankan tugas dan tanggung jawab. Padahal salah salah satu program prioritas Bupati James Uang dan Wakil Bupati Djufri Muhamd adalah Halmahera Barat Cerdas.

Kepala Desaa (Kades) Tosomolo, Kecamatan Loloda Tengah, Agus Timus kepada teluknews.com mengungkapkan, kondisi pendidikan di kecamatan loloda tengah masih sangat jauh dari harapan, karena menrutnya pendidikannya belum layak.

Baca Juga :  BPKD Halmahera Barat Gelar Sosialisasi Pengelolaan Keuangan Daerah Berbasis SIPD

“Contohnya di desa saya sebagian besar gugu-guru masih banyak yang malas, baik itu kepala sekolah maupun guru pengajar. Nah, ini mempengaruhi sistem pembelajaran di sekolah,”ungkap Agus, Selasa (15/3/2022) lalu.

Ketua Apdesi Kecamatan Loteng ini mengaku, perna menyampaikan ke pihak UPTD Kecamatan Loloda, agar kepala sekolah secepatnya kembali melakukan tugas dan tanggung jawab sebagai guru.

Baca Juga :  Setelah Morotai, Disarpus Malut Kembali Salurkan 311 Judul Buku di Halsel

“Saya pernah sampaikan ke pihak UPTD Kecamatan loloda. Itu saya minta gugu-guru itu di kembalikan untuk menjalkan tugas kembali. Kalau tidak imbasnya pada siswa yang rugi karena tidak perna belajar,”cetusnya.

Untuk itu dirinya berharap pemerintah daerah dalam hal ini Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Halmahera Barat secepatnya melihat persoalan ini.

“Kami warga kecamatan loteng berharap pemda halbar melihat persoalan ini. Dan ada langka tegas dari dinas pendidikan,”pungkasnya. (bur)

Berita Terkait

Menjaga Warisan Alam Obi, Harita Nickel Lestarikan Flora dan Fauna Endemik Lewat Pemantauan dan Edukasi Karyawan
249 Kades di Halsel Bakal Berkontestasi Rebut Kursi Ketua DPC APDESI
Tak Disiplin, TPP ASN Pemkab Halsel Bakal Dipotong
Kasat Lantas Polres Halbar Imbau Masyarakat Tidak Percaya Pesan Berantai Lewat WhatsApp
Pengurus Parpol dan Pejabat Aktif Jadi Direksi Perusda, Bupati Halbar Diminta Batalkan SK
Buka Kegiatan Manasik, Wabup Ingatkan JCH Kepsul Jaga Kesehatan
Pengelolaan DAK Fisik Pendidikan Tahun 2023 Hanya Temuan Administrasi
Qori International Bakal Hadiri Pembukaan STQ di Halmahera Barat

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 17:16 WIB

Menjaga Warisan Alam Obi, Harita Nickel Lestarikan Flora dan Fauna Endemik Lewat Pemantauan dan Edukasi Karyawan

Jumat, 18 April 2025 - 10:16 WIB

249 Kades di Halsel Bakal Berkontestasi Rebut Kursi Ketua DPC APDESI

Kamis, 17 April 2025 - 14:02 WIB

Tak Disiplin, TPP ASN Pemkab Halsel Bakal Dipotong

Rabu, 16 April 2025 - 19:41 WIB

Kasat Lantas Polres Halbar Imbau Masyarakat Tidak Percaya Pesan Berantai Lewat WhatsApp

Selasa, 15 April 2025 - 17:47 WIB

Pengurus Parpol dan Pejabat Aktif Jadi Direksi Perusda, Bupati Halbar Diminta Batalkan SK

Selasa, 15 April 2025 - 14:31 WIB

Pengelolaan DAK Fisik Pendidikan Tahun 2023 Hanya Temuan Administrasi

Senin, 14 April 2025 - 17:57 WIB

Qori International Bakal Hadiri Pembukaan STQ di Halmahera Barat

Jumat, 11 April 2025 - 14:12 WIB

Pembangunan Halsel 2025-2030 Berbasis Riset dan Inovasi

Berita Terbaru

Daerah

Tak Disiplin, TPP ASN Pemkab Halsel Bakal Dipotong

Kamis, 17 Apr 2025 - 14:02 WIB