Miskomunikasi, Bupati Tahan Pelantikan Tiga Camat di Halbar

- Jurnalis

Kamis, 17 Juni 2021 - 08:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Bupati Halbar Djufri Muhammad

Wakil Bupati Halbar Djufri Muhammad

 

Wakil Bupati Halbar Djufri Muhammad

JAILOLO, Teluknews.com – Pelantikan tiga Camat di lingku Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Halmahera Barat (Halbar), terpalsa ditunda.

Penundaan itu dilakukan, karena terjadinya miskomunikasi antara Bupati James Uang dan Wakil Bupati Djufri Muhamad.

“Tadi saya sudah siap-siap mau melakukan pelantikan, tapi hanya ada miskomunikasi dengan pak bupati maka pelantikan dipending,”ungkap Djufri kepada awak media, Rabu (16/6/2021).

Baca Juga :  Lomba Inovasi Daerah Berakhir, Julius Sebut Bakal Memperluas Inovasi Sampai Ketingkat Desa

Djufri juga menambahakan, pendingnya pelantikan itu karena ada perintah melakukan penamnahan pelantikan pejabat lainnya.

“Ada beberapa lagi yang mau di isi kekosongan pejabat, seperti pada sekertaris, dan kepala bidang. Dan ada juga perpindahan jabatan misalnya tadi di rencanakan camat sahu yang di geser ke camat jailolo, paling seperti itu,”jelasnya.

Baca Juga :  Setahun Lagi Masa Jabatan FAM-SAH Berakhir, Ini yang Dikatakan Kepala Bappeda Kepsul

Djufri juga mengaku, tiga pejabat eselon III yang rencana di lantik tadi yakni kecamatan jailolo, sahu dan jailolo selatan.

“Ada penambahan kajian dan pemabahan pejabat yang di lantik maka hari jumat baru di gelar pelantikan,”pungkasnya. (bur)

Berita Terkait

Jelang May Dai, Polres Sula Gelar FTG dan Simulasi Sispamkota
Buka Sosialisasi Kopdes Merah Putih, Wabup Helmi Tekankan Cores Business Disesuaikan Karakteristik Desa
Lepas Pawai Ta’aruf, Bupati Bassam Kasuba Ingatkan Peserta STQH ke-28 Tetap Jaga Kesehatan
Dilantik Jadi Sekkab Halbar, Julius Marau Janji Wujudkan Visi-Misi Bupati dan Wabup Jadi Agenda Utama
Strategi Bassam-Helmi Percepat Pembangunan Lewat Event STQ
Alasan Cuaca, Pelaksanaan STQ di Halbar Ditunda
Besok Julius Marau Dilantik Jadi Sekda Definitif
Tindaklanjut Program Presiden, Dinkes Kepsul Mulai Gelar Kegiatan PKG

Berita Terkait

Selasa, 29 April 2025 - 21:26 WIB

Jelang May Dai, Polres Sula Gelar FTG dan Simulasi Sispamkota

Senin, 28 April 2025 - 18:11 WIB

Buka Sosialisasi Kopdes Merah Putih, Wabup Helmi Tekankan Cores Business Disesuaikan Karakteristik Desa

Sabtu, 26 April 2025 - 16:31 WIB

Lepas Pawai Ta’aruf, Bupati Bassam Kasuba Ingatkan Peserta STQH ke-28 Tetap Jaga Kesehatan

Jumat, 25 April 2025 - 19:58 WIB

Dilantik Jadi Sekkab Halbar, Julius Marau Janji Wujudkan Visi-Misi Bupati dan Wabup Jadi Agenda Utama

Jumat, 25 April 2025 - 15:46 WIB

Strategi Bassam-Helmi Percepat Pembangunan Lewat Event STQ

Kamis, 24 April 2025 - 12:34 WIB

Besok Julius Marau Dilantik Jadi Sekda Definitif

Rabu, 23 April 2025 - 18:58 WIB

Tindaklanjut Program Presiden, Dinkes Kepsul Mulai Gelar Kegiatan PKG

Selasa, 22 April 2025 - 07:15 WIB

Panitia Terbentuk, Ini Alasan DPC APDESI Halsel Gelar Musyawara Luar Biasa

Berita Terbaru

Daerah

Strategi Bassam-Helmi Percepat Pembangunan Lewat Event STQ

Jumat, 25 Apr 2025 - 15:46 WIB