Pemda Kepulauan Sula Keciprat Dana Hibah Rp 15 Miliar Lebih dari Pemerintah Pusat

- Jurnalis

Selasa, 12 November 2024 - 20:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SANANA, Teluknews.com-Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Kepulauan Sula keciprat dana hibah Rehabilitasi dan Rekonstruksi Tahun Anggaran 2024 dari Pemerintah Pusat sebesar Rp 15.500.000.000.

Dana hibah tersebut diterima langsung oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Kepulauan Sula didampingi Kepala Badan Penanggulangam Bencana Daerah (BPBD) Kepulauan Sula Hi. Buhari Buamon di Gedung Graha BNPB Lantai 15, Jakarta, Selasa (12/11/2024)

Baca Juga :  Genjot PAD, Bapenda Bakal Sosialisasi Perda Pajak dan Retribusi

“Kita Kepulauan Sula mendapat dana hibah Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana tahun Anggaran 2024. sebesar 15,5 miliar dan tadi baru saja kita lakukan serah terima,” ujar Kepala Kantor  BPBD Sula Hi. Buhari Buamona.

Baca Juga :  Kepsek dan Guru di Loteng Halmahera Barat Siap-siap Terima Sanksi, Bupati Ancam Tak Bayar Tukin

Ia berharap bantuan ini dapat menangani dan memulihkan pasca bencana di Kepulauan Sula.

“Kami berharap agar kiranya dengan adanya penyaluran dana hibah ini bisa mengatasi pemulihan pasca bencana segera tertangani dan sasarannya agar Sula dapat lebih tangguh menghadapi bencana,” pungkasnya. (nd)

Berita Terkait

Hadiri Penutupan TMMD ke-123, Bupati Sula Apresiasi Kodim 1510/Sula
Berbagi Di Bulan Ramadhan, Mantan Kades Kaireu Ajak Warga Dukung Program Bupati dan Wakil Bupati
Sampaikan LKPD Tepat Waktu, BPK Apresiasi Pemda Halsel
Tak Mau Berpolemik, Mantan Kades Kaireu Terima Keputusan Bupati
Semarak Ramadhan, TP-PKK Halsel Bagi Ratusan Takjil
Sampaikan Pidato Pertama Periode Kedua dalam Sidang Paripurna DPRD, Bupati Sula: Mari Sukseskan Visi-Misi Sula Bahagia Jilid II
Pertumbuhan Ekonomi Capai 23,95 Persen, Pemda Halsel Raih Sejumlah Prestasi
Tiba dari Retret dan Dijemput Ratusan Pegawai hingga Kepala Desa, Fifian Adeningsi Mus Beri Statement Menohok

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 12:49 WIB

Hadiri Penutupan TMMD ke-123, Bupati Sula Apresiasi Kodim 1510/Sula

Kamis, 20 Maret 2025 - 08:44 WIB

Berbagi Di Bulan Ramadhan, Mantan Kades Kaireu Ajak Warga Dukung Program Bupati dan Wakil Bupati

Senin, 17 Maret 2025 - 18:27 WIB

Sampaikan LKPD Tepat Waktu, BPK Apresiasi Pemda Halsel

Minggu, 16 Maret 2025 - 20:03 WIB

Tak Mau Berpolemik, Mantan Kades Kaireu Terima Keputusan Bupati

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:36 WIB

Sampaikan Pidato Pertama Periode Kedua dalam Sidang Paripurna DPRD, Bupati Sula: Mari Sukseskan Visi-Misi Sula Bahagia Jilid II

Rabu, 12 Maret 2025 - 20:53 WIB

Pertumbuhan Ekonomi Capai 23,95 Persen, Pemda Halsel Raih Sejumlah Prestasi

Rabu, 12 Maret 2025 - 16:40 WIB

Tiba dari Retret dan Dijemput Ratusan Pegawai hingga Kepala Desa, Fifian Adeningsi Mus Beri Statement Menohok

Rabu, 12 Maret 2025 - 16:04 WIB

Pimpinan OPD Malas Hadiri Rapat Pansus, DPRD ‘Tegur’ Bupati

Berita Terbaru

Daerah

Sampaikan LKPD Tepat Waktu, BPK Apresiasi Pemda Halsel

Senin, 17 Mar 2025 - 18:27 WIB