Tidak Transparan, KPK Desa RTB Kecamatan Sahu Demo Kades

- Jurnalis

Rabu, 25 Agustus 2021 - 12:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KPK Desa RTB Saat melakukan aksi di depan kantor desa, Rabu (25/8/2021)

KPK Desa RTB Saat melakukan aksi di depan kantor desa, Rabu (25/8/2021)

KPK Desa RTB Saat melakukan aksi di depan kantor desa, Rabu (25/8/2021)

JAILOLO,Teluknews.com – Kepala Desa (Kades) Ropo Tengah Balu (RTB) Kecamatan Sahu, Sumardi Husen dinilai tidak transparan dalam mengelola anggaran Dana Desa (DD) Desa RTB.
Penilaian itu disampaikan oleh Komunitas Peduli Kampung (KPK) Desa menggelar aksi unjuk rasa, di depan kantor Desa RTB, Rabu (25/8/2021).

Aksi yang dilakukan oleh KPK RTB itu, bukan saja menyoal tidak transparanya Kades dalam mengelola anggaran DD, namun banyak hal harus segera dilakukan oleh Kades seperti, mengaktifkan kembali BUMDES, membentuk Karang Taruna, tingkatkan kepedulian terhadap Desa, harus transparansi, mengaktifkan lokasi Wisata RTB dan berikan insentif kepada Aparatur Desa.

“Desa RTB jauh dari tingkat kepedulian pemerintah desa. Adapun persoalan mendasar yang kemudian terabaikan, sehingga kami harus turun ke jalan melakukan aksi,”teriak salah satu orator KPK Julfikram saat menyampaikan orasinya di depan kantor desa RTB.

Julfikram menambahkan, RTB merupakan desa yang terletak di wilayah barat Kecematan Sahu, itu artinya memiliki potensi wisata yang cukup baik untuk dimanfaatkan sebagai pendapatan desa serta meningkatkan perekonomian masyarakat desa

“Kesenjangan antara harapan dan kenyataan sebab sampai saat ini wisata yang dulunya menjadi salah satu tempat yang paling dikunjungi masyarakat terbangkalai bagaikan tak bertuan,”cetusnya.

Julfikram bilang, adapun wadah yang menghimpun pemuda dalam sebuah Desa ialah karang tanuna, hal ini pun tidak di bentuk oleh pemerintah desa RTB, padahal dengan hadir dan terakomodirnya pemuda memiliki dampak positif. Pemerintah desa RTB yang dinahkohi oleh Kades Sumardi Husen, tidak transparan dalam pengelolaan anggaran DD, padahal, dana desa adalah untuk masarakat desa bukan untuk kepala desa dan kroni kroninya.

Baca Juga :  Warga Daeo Dibuat Resah Dengan Pencuri Sapi

“Adapun beberapa hal yang mengajadi isu publik terkhususnya masarakat desa saat ini mengenar anggaran desa, yakni terkait tertundanya pembayaran isentif badan Syarah, Guru mengaji, Rt dan Linmas serta kader posyandu yang suda seharusnya terayar Adapun anggaran kebersihan serta pendidikain yang telah di anggarkan namun belum realisasi,”pungkasnya. (bur)

Berita Terkait

Begini Sikap PDIP Kepsul saat Tim Fifian Adeningsi Ambil Formulir Penjaringan Balon Bupati
174 Siswa Siswi SMA Negeri Dua Ikut Sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan
Hadiri Undangan KOMPAS.COM, Bassam Dorong Festival Marabose Masuk Agenda Kementrian Pariwista
Hadiri Upacara Perayaan HUT Taliabu, Bupati Sula Bilang Begini
Warga Keluhkan Pelayanan Ambulance dan BPJS, Ini Penjelasan Direktur RSUD Jailolo
Gelar Sukuran Tiga Tahun Kepemimpinan, James-Djufri Klaim Berhasil Tuntas Tujuh Program Prioritas
Pemda Kepsul Sukses Gelar Pangan Murah Jelang Idul Fitri 1445 H
Wali Kota Tauhid Bayar Zakat di Baznas Ternate
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 31 Maret 2024 - 21:43 WIB

Polres Halmahera Barat Ciduk Pria Asal Jawa Tengah di Ternate

Rabu, 27 Maret 2024 - 20:38 WIB

Salah Satu Pentinggi Perusahaan Tambang Mencuat di Sidang AGK

Rabu, 27 Maret 2024 - 19:49 WIB

Gandeng Wartawan, Sat Intelkam Polres Halbar Bagi bagi Takjil

Rabu, 27 Maret 2024 - 00:23 WIB

Praktisi Hukum Desak Kejati Telusuri Dugaan Korupsi Salmin Janidi

Selasa, 26 Maret 2024 - 20:32 WIB

Uang Dugaan Korupsi AGK Mengalir ke Sejumlah Perempuan

Kamis, 21 Maret 2024 - 17:39 WIB

Kejari Halbar Tetapkan Alfredsun Bassay sebagai Tersangka Korupsi Proyek

Kamis, 21 Maret 2024 - 04:01 WIB

KPK Diminta Ambil Alih Kasus Preservasi Jalan-Jembatan Keliling Tidore

Senin, 18 Maret 2024 - 21:01 WIB

Dua Kali Tidak Hadir, Agus: KPK Bisa Panggil Paksa Bos Hotel Batik

Berita Terbaru