Tim Gabungan Kesehatan Halbar Intens Periksa Kesehatan Korban Erupsi Gunung Ibu

- Jurnalis

Selasa, 21 Mei 2024 - 22:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tim Gabungan Kesehatan Halmahera Barat saat memeriksa kesehatan warga terdampak erupsi Gunung Ibu.

Tim Gabungan Kesehatan Halmahera Barat saat memeriksa kesehatan warga terdampak erupsi Gunung Ibu.

JAILOLO, Teluknews – Tim Gabungan Pelayanan Kesehatan Halmahera Barat (Halbar) melakukan pemeriksaan kesehatan secara intens memeriksa kesehatan warga terdampak di posko-posko pengungsian di Kecamatan Ibu. Pengecekan kondisi para pengungsi ini sebagai bentuk mitigasi merespon penanggulangan kesehatan akibat erupsi Gunung Ibu, Kabupaten Halmahera Barat.

Direktur RSUD Jailolo dr. Novi drakel mengatakan, kegiatan pelayanan kesehan akibat bencana erupsi Gunung Ibu itu teridiri RSUD Jailolo IDI, IAI, IBI, PPNI dan PMI. Pelayanan kesehatan tim gabungan dilakukan sejak Senin kemarin, 20 Mei 2024. Tim gabungan mencakup dokter spesialis penyakit dalam, dokter anak, dokter bedah, dokter bedah ortopedi, dokter THT dan mikrobiologi.

Baca Juga :  Pastikan Stok Barito, Dinas Pangan Provinsi Sasar Pasar di Kota Ternate

“Sejak Senin kamerin dokter-dokter spesialis RSUD Jailolo sudah melakukan pelayanan kesehatan. Tim gabungan lakukan bakti sosial (baksos) di posko I di Desa Tugute Ternate Asal,” jelasnya ketika ditemui awak media sesuai pelayanan kesehatan, Selasa 21 Mei.

Tim Gabungan Kesehatan Halbar Intens Cek Kesehatan Korban Erupsi Gunung Ibu

Dari pemeriksaan tersebut, terdapat lonjakan jumlah pasien di posko pengungsi. Total pasien yang sudah tertangani medis mencapai 136 orang. Jumlah ini, menurut Novi kemungkinan akan masih bertambah.

“Tim gabungan masih melakukan pelayanan pemeriksaan pasien, maka masih akan bertambah jumlah pasien. Pasiennya berfariasi, mulai dari anak-anak sampai lansia,” sambung Novi.

Baca Juga :  Bupati : PNS Tidak Diwajibkan Ikut Pilkades Sula

Novi menambahkan, keluhan pasein dewasa meliputi penyakit kulit, infeksi penyakit paru dan dyspepsia atau ganguan perencanaan. Sedangkan untuk anak-anak, rata-rata infeksi paru yang ditandai dengan gejala batuk dan pilek.

“Untuk pasien anak-anak itu jumlahnya sekitar dua puluhan, jumlah atau angka pastinya belum tahu karena masih pelayanan. Empat hari ke depan tim gabungan bergeser ke posko dua dan tiga, hari ini kita fokus ke posko satu dulu,” katanya. (bur/red)

Berita Terkait

Buka Bimtek SAKIP, Ini yang Disampaikan Wakil Bupati Kepulauan Sula
Resmikan Gedung Saruma di Kampus Unkhair, Bupati Bassam Buktikan Komitmen Tingkatkan SDM di Halsel
Izuddin Ajak Pemda di Maluku Utara Kolaborasi Kembangkan Sektor Wisata dan UMKM
Jadi Irup Operasi Kepolisian Mandiri, Bupati Sampaikan Amanat Kapolda Malut
Warga Bajo Resah, Minta Kecepatan Kapal Rute Ternate-Labuha Dikurang
MK Tolak Gugatan Rusihan-Bahrain, Ketua IKM Beri Ucapan Selamat Kepada Bassam-Helmi
Dihadiri Komisi I DPRD Halsel, Pengurus Pemuda Desa Tutupa Resmi Dilantik
Dorong Program Argomaritim, Pemkab Halsel Gandeng IPB

Berita Terkait

Selasa, 10 Desember 2024 - 13:28 WIB

Helni : Selama Proses Pengawasan Tahapan Pungut Hitung Tidak Ditemukan Pelanggaran

Jumat, 6 Desember 2024 - 20:00 WIB

Suara FAM-SAH Naik Tajam di PSU TPS 2 Waiina, ISDA dan HT-Manis Turun Drastis

Jumat, 6 Desember 2024 - 09:40 WIB

Raih Suara 28.781 Ribu, Paslon JUJUR Jadi Pemenang Pilkada Halbar

Rabu, 4 Desember 2024 - 18:13 WIB

Bawaslu Halmahera Barat Fokus Monitoring Pleno Tingkat Kabupaten

Kamis, 28 November 2024 - 17:32 WIB

Raih Suara 52.812 Ribu, Bassam-Helmi Jadi Pemenang Pilkada Halsel

Kamis, 28 November 2024 - 13:24 WIB

Ini Data Form C1 Versi FAM-SAH, Menang di 8 Kecamatan, Lasidi Leko: Terima Kasih Kepada Semua Pendukung dan Tim Pemenangan

Kamis, 28 November 2024 - 11:24 WIB

Bassam-Helmi Terpilih Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Periode 2025-2030

Kamis, 28 November 2024 - 07:16 WIB

HMI Cabang Sanana Ucapkan Selamat ke FAM-SAH, Ingatkan Tetap Mengedepankan Kepentingan Rakyat

Berita Terbaru