Wali Kota Tauhid Jadi Irup Harkitnas 116

- Jurnalis

Senin, 20 Mei 2024 - 16:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wali Kota Ternate M Tauhid Soleman saat memimpin upacara Harkitnas ke 116 tahun 2024 di halaman Kantor Wali Kota Ternate.

Wali Kota Ternate M Tauhid Soleman saat memimpin upacara Harkitnas ke 116 tahun 2024 di halaman Kantor Wali Kota Ternate.

TERNATE, Teluknews – Wali Kota Ternate M. Tauhid Soleman memimpin upacara peringatan Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) ke 116 di halaman Kantor Wali Kota Ternate, Senin 20 Mei.

Peringatan Harkitnas 2024 bertajuk ‘Pembangunan Sumber Daya Manusia Memperkuat Pondasi Kebangkitan Nasional Indonesia di Era Digital’.

Tauhid saat menjadi inspektur upacara (irup) membacakan sambutan Menkominfo RI Rudiantara. Dalam sambutan itu, Tauhid
mengajak semua memaknai Harkitnas 2024 sebagai refleksiblahirnya Organisasi Budi Utomo pada 20 Mei 1908 silam.

“Hari berdirinya Budi Utomo inilah yang kelak menjadi simbol dari Hari Kebangkitan Nasional yang kita rayakan hari ini. Organisasi Budi Utomo bermula dari sejumlah dokter dan calon dokter di Batavia yang berkumpul mendirikan suatu organisasi modern. Banyak orang menaruh harapan pada organisasi itu, dan menganggapnya sebagai motor penggerak gerakan kemerdekaan di tanah Hindia Belanda,” jelas Wali Kota Tauhid.

Baca Juga :  Demo di Kantor Bupati Berakhir Ricuh, Massa Aksi Sebut Kepemimpinan Danny-Zakir Adalah Tragedi Daerah

Tauhid menyampaikan, Organisasi Budi Utomo menjadi awal mula tempat orang belajar dan berdiskusi banyak hal. Seperti pentingnya pendidikan barat bagi rakyat Hindia Belanda, dan penyebaran pendidikan bagi seluruh lapisan masyarakat tanpa memandang priyayi atau bukan.

Baca Juga :  Satuni 60 Anak Yatim di Halbar, PC Sibua Lamo Komitmen Jalankan Kegiatan Pemberdayaan

“Dari sanalah, timbul pula pemikiran tentang pentingnya memperluas keanggotaan yang mencakup seluruh rakyat Hindia Belanda,” ujarnya.

Apa yang telah dirintis Budi Utomo kemudian dilanjutkan banyak organisasi lain. Nasionalisme Jawa khas Budi Utomo diperluas menjadi nasionalisme yang mencakup keseluruhan orang-orang di Hindia Belanda. Pendidikan yang hanya ditujukan pada priyayi Jawa diperluas menjadi pendidikan untuk seluruh rakyat Bumiputera.

“Perjuangan memajukan kebudayaan Jawa diperluas menjadi perjuangan politik mengusir penjajahan Belanda. Perluasan dari cita-cita yang telah ditumbuhkan oleh Budi Utomo mencapai titik puncaknya pada proklamasi kemerdekaan,” ucapnya. (red)

Berita Terkait

Buka Bimtek SAKIP, Ini yang Disampaikan Wakil Bupati Kepulauan Sula
Resmikan Gedung Saruma di Kampus Unkhair, Bupati Bassam Buktikan Komitmen Tingkatkan SDM di Halsel
Izuddin Ajak Pemda di Maluku Utara Kolaborasi Kembangkan Sektor Wisata dan UMKM
Jadi Irup Operasi Kepolisian Mandiri, Bupati Sampaikan Amanat Kapolda Malut
Warga Bajo Resah, Minta Kecepatan Kapal Rute Ternate-Labuha Dikurang
MK Tolak Gugatan Rusihan-Bahrain, Ketua IKM Beri Ucapan Selamat Kepada Bassam-Helmi
Dihadiri Komisi I DPRD Halsel, Pengurus Pemuda Desa Tutupa Resmi Dilantik
Dorong Program Argomaritim, Pemkab Halsel Gandeng IPB

Berita Terkait

Selasa, 10 Desember 2024 - 13:28 WIB

Helni : Selama Proses Pengawasan Tahapan Pungut Hitung Tidak Ditemukan Pelanggaran

Jumat, 6 Desember 2024 - 20:00 WIB

Suara FAM-SAH Naik Tajam di PSU TPS 2 Waiina, ISDA dan HT-Manis Turun Drastis

Jumat, 6 Desember 2024 - 09:40 WIB

Raih Suara 28.781 Ribu, Paslon JUJUR Jadi Pemenang Pilkada Halbar

Rabu, 4 Desember 2024 - 18:13 WIB

Bawaslu Halmahera Barat Fokus Monitoring Pleno Tingkat Kabupaten

Kamis, 28 November 2024 - 17:32 WIB

Raih Suara 52.812 Ribu, Bassam-Helmi Jadi Pemenang Pilkada Halsel

Kamis, 28 November 2024 - 13:24 WIB

Ini Data Form C1 Versi FAM-SAH, Menang di 8 Kecamatan, Lasidi Leko: Terima Kasih Kepada Semua Pendukung dan Tim Pemenangan

Kamis, 28 November 2024 - 11:24 WIB

Bassam-Helmi Terpilih Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Periode 2025-2030

Kamis, 28 November 2024 - 07:16 WIB

HMI Cabang Sanana Ucapkan Selamat ke FAM-SAH, Ingatkan Tetap Mengedepankan Kepentingan Rakyat

Berita Terbaru