Tinggal Teken, Mega Proyek Bandara Loleo Segera Dikerjakan

- Jurnalis

Selasa, 11 Juli 2023 - 23:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Maluku Utara, Abdul Gani Kasuba didampingi beberapa pimpinan OPD memantau langsung lokasi pembangunan Bandara Loleo

Gubernur Maluku Utara, Abdul Gani Kasuba didampingi beberapa pimpinan OPD memantau langsung lokasi pembangunan Bandara Loleo

Sofifi, Teluknews.com- Pekerjaan pembangunan infrastruktur Bandara Loleo yang berlokasi di Kecamatan Oba Tengah, Kota Tidore Kepulauan (Tikep), tinggal menunggu MoU dengan pihak investor yang mengerjakan mega proyek tersebut.

Sekretaris Daerah Provinsi Maluku Utara, Samsudin A. Kadir menuturkan, untuk membangun bandara Loleo, yang perlu diperhatikan adalah aspek legalitasnya, salah satunya adalah penandatanganan Memorandum of Understanding atau MoU bersama pihak investor.

Baca Juga :  GMNI Desak DPRD Segera Proses Kasus Tamin

“Jadi tinggal penandatanganan MoU dengan pihak investor, jika selesai maka pembangunan bandara Loleo segera dikerjakan,” kata Samsudin  Selasa (10/7/2023).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Samsuddin bilang, sebagian lahan yang sudah dibebaskan saat ini telah digusur. “Oleh karena itu, jika MoU sudah dilakukan maka proses pembangunan akan segera dilaksanakan oleh pihak investor,” pungkasnya.

Baca Juga :  Tampil Memukau, Wabup Kepsul Apresiasi Penampilan Nursabila

Diketahui, investor yang mengerjakan proyek bandara Loleo ini adalah PT. Bags Indonesia Jaya (BIJ). Adapun anggaran yang disiapkan BIJ sebesar Rp 7 triliun lebih, terbagi atas pekerjaan tahap pertama sebesar Rp 2,9 triliun lebih dan tahap kedua sebesar Rp 3 triliun lebih. (Red)

Berita Terkait

Gelar Halal Bihalal, Kerukunan Keluarga Maluku Utara di Makassar Bakal Gelar Musda
Bersama Harita Nikel, Bupati Bassam Dorong Obi Fishing Tournament Masuk Event Nasional
23 Anak Yatim Piatu di Kepsul Terima Bantuan Kemensos
Bersama KAMI SARUMA, Ketua TP-PKK Halsel Ajak Meriahkan Pegelaran Lagu Daerah
Luar Biasa! Pemda Kepsul Kerjasama BKN Gelar Bimtek di Jakarta, Resmi Dibuka Bupati Fifian
Resmi Kembalikan Formulir Tiga Parpol, FAM Kembali Bidik Tiga Parpol ini
Siapkan Lahan Satu Hektar, Bassam Usul Pembangunan Perpusda
Alhamdulillah, Sula di Urutan Kedua Setelah Pulau Morotai Berkat Komitmen Bupati dan Wakil Bupati Kepsul 
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 10 Mei 2024 - 17:56 WIB

Tiga Ketua Partai di Malut Sarankan Bacalon Non-kader Setop Manuver Politik

Rabu, 8 Mei 2024 - 17:52 WIB

Ketua Bappilu NasDem Sebut Bassam Layak Calon Bupati Halsel

Selasa, 7 Mei 2024 - 22:14 WIB

Sahabat Karib Prananda Surya Paloh Siap Lawan Tauhid Soleman

Selasa, 7 Mei 2024 - 17:31 WIB

Duet Bang Imo-Nuryadin Final, Ayah Erik: Weda-Patani Harus Satu

Selasa, 7 Mei 2024 - 17:17 WIB

KPU Resmi Launching Pilkada Halmahera Barat

Senin, 6 Mei 2024 - 15:53 WIB

Duet Bang Imo-Nuryadin di Pilkada Halmahera Tengah Mengemuka

Senin, 6 Mei 2024 - 08:32 WIB

Baru Bassam Kasuba Penuhi Syarat Pencalonan, Yang Lain Masih Sibuk Lobi Parpol

Minggu, 5 Mei 2024 - 23:13 WIB

Begini Penjelasan Abang Imo tentang Harmoni Halmahera Tengah

Berita Terbaru

Muhammad Ghifari Bopeng.

Politik

Sahabat Karib Prananda Surya Paloh Siap Lawan Tauhid Soleman

Selasa, 7 Mei 2024 - 22:14 WIB