Ikut MTQ Tingkat Provinsi Malut, Bupati Danny Lepas Kontingen Kafilah Halbar

- Jurnalis

Senin, 14 September 2020 - 13:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAILOLO,Teluknews.com – Bupati Halmahera Barat Danny Missy, melepas secara resmi Kafilah Kabupaten Halmahera untuk mengikuti Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-XVIII tingkat Provinsi Maluku Utara (Malut) di Kabupaten Halmahera Tengah (Halteng).

Bupati Danny saat melepas para kafilah di Lobi Kantor Bupati, Senin (14/9) menyampaikan, atas nama pemerintah daerah dirinya mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya atas kerja keras para kafilah yang berkiprah di Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur’an (LPTQ) Kabupaten Halmahera Barat.

“Atas nama pemerintah daerah saya ucapkan terima kasih dan memberikan apresiasi kepada LPTQ Halbar, yang telah berkontribusi dalam pengembangan seni baca tulis Al Qur’an di halbar,”kata Danny

Ketua HKTI Malut ini menambahkan, saat ini kondisi Pandemi Covid-19 masih melanda, sehingga para kafilah, official, dan pelatih harus selalu waspada dan tetap menjaga protokol kesehatan selama mengikuti MTQ dengan tetap melaksanakan tiga langkah pencegahan corona, yakni menggunakan masker, mencuci tangan, dan menjaga jarak.

”Karena pada ajang perlombaan seperti ini, kondisi fisik, mental dan kepatuhan pada aturan-aturan sangat mempengaruhi penampilan dan prestasi para peserta,”katanya.

Baca Juga :  Tiga Kali Event FTJ Masuk Calender Of Event Nasional

Politisi PDI-Perjuangan Halbar ini meminta. kepada seluruh kafilah yang mengikuti kegiatan MTQ agar dapat menjunjung tinggi sportivitas, sehingga mendapatkan prestasi, karena saat ini MTQ Halbar semakin maju.

”Tentunya saya berharap kita dapat berjuang bersama, menjunjung tinggi sportivitas, saya juga memohon kepada para peserta untuk dapat berkonsentrasi agar dapat memperoleh prestasi untuk halbar dan bagi saya yang paling penting adalah menjaga silaturahmi,”pungkasnya. (red/adv)

Berita Terkait

Disperindag Kota Ternate Raih Juara 3 Best Costume Fashion Show HKG PKK
Pemprov dan BPK Malut Gelar Pertemuan Manajemen Aset
Pungli di Dukcapil Halmahera Barat Terkuak, GMNI dan LMND Demo Kadiscapil
Wagub M. Al Yasin Ali Resmi Lepas 1.078 Jamaah Calon Haji Malut
Sambut Bulan Suci Ramadhan, Warga Diimbau Jaga Toleransi
Rayakan Hari IBU ke 94, Dinas PPPA Malut Resmikan Bangunan Kantor
Wagub Malut Terima Empat Sertifikat WBTB 2022 dari Presiden RI
Terbaik Terapkan Sistem Merit, AGK Dapat Penghargaan Dari KASN
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 14 Maret 2024 - 20:59 WIB

Perjalanan Dinas Sekda Ternate dan 9 OPD Capai Rp20 Miliar

Rabu, 7 Februari 2024 - 22:22 WIB

BPK Temukan 16 Proyek di Halbar Kelebihan Bayar Rp 2,036 M

Kamis, 25 Januari 2024 - 19:35 WIB

Chuzaemah Djauhar Dapat Pujian dari Wakil Bupati Djufri

Selasa, 16 Januari 2024 - 07:28 WIB

Bappenda Halmahera Barat Fokus Tingkatkan Pendapatan

Kamis, 11 Januari 2024 - 17:56 WIB

NHM Bayar Pajak Air Permukaan Rp3,4 Miliar ke Pemprov Malut

Selasa, 9 Januari 2024 - 19:51 WIB

Inspektorat Audit Utang PUPR Maluku Utara

Berita Terbaru

Samsuddin Abdul Kadir saat dilantik sebagai Penjabat Gubernur Maluku Utara.

Maluku Utara

Mendagri Tito Lantik Samsuddin Jadi Pj Gubernur Malut

Jumat, 17 Mei 2024 - 16:23 WIB

Lokasi Proyek Pendistrian Kawasan Pantai Labuha-Tembal

Daerah

Akademisi Sebut Ada “Kong Kalikong” Proyek Multiyears

Jumat, 17 Mei 2024 - 15:36 WIB

Politik

45 Anggota PPK Halmahera Barat Resmi Dilantik

Jumat, 17 Mei 2024 - 07:40 WIB